3 CARA BERWIRAUSAHA

Hai semua mungkin ini sedikit cara ebit melakukan usaha , saya ingin berbagi kepada anda , silahkan diceramati ambil baiknya , saya hanya menulis dengan cara saya sendiri dan hanya ingin berbagi kepada anda. 3 cara berwirausaha :

1. PILIH JENIS USAHA

Usaha ? Apa si usaha itu . usaha adalah segala upaya untuk menghasilkan uang atau barang dengan melakukan Penjulan, kreatifitas, id-ide dan lainya, demi mencapai suatu kemakmuran hidup.
Bagi anda yang ingin melakukan usaha coba langkah langkah ini diterapkan agar tercapainya usaha yang kita inginkan dan jalankan menjadi berkembang.
Sebelum melakukan usaha kita harus tau dulu jenis usaha apa yang ingin anda jual , banyak yang gagal karna tidak tau tujuan dan jenis usaha yang mereka inginkan, hanya mengandalkan modal besar, memang modal itu yang utama, tapi tanpa ide dan kreatif itu malah akan membuang-buang uang anda.
Namun usaha tidak hanya dengan menjual barang –barang tetapi kita bisa menjual Ide, dan kretifitas kita,
Misalnya ada senang dengan yang berbau yang Karya kerajinan, anda tinggal kembangkan dan bisa ada pasarkan hasil karya anda sendiri. Banyak cara ko untuk melakukan usaha jangan takut untuk memulai.      


2. TARGET USAHA

Sekarang Anda Menentukan Target Usaha anda.
Pilih target Konsumen yang menurut anda masuk : 
1. Konsumen Keatas
Wow mungkin ini usaha yang membutuhkan modal yang besar, karna kalangan atas ya yang mungkin bisa disebut target yang memiliki keuangan lumayan besar.
2. Konsumen Menegah
Ini usaha yang berada digaris standar, tidak selalu keatas dan tidak selalu kebawah
3. Konsumen Kebawah
Ini masuk untuk usaha kita yang memang dengan keuangan yang relatif kecil namun bisa menjadi besar.
Nah dari target konsumen diata , misalnya usaha saya memilih Konsumen kalangan kebawah, maklum  modal saya kecil tetapi lumayan buat harian, jika anda memilih kalangan bawah, jangan takut, ingat jangan berfikir kalangan atas dan menengah tidak melihat usaha anda, banyak yang membeli dari saya dari kalangan atas, bawah, dan menengah. 

3, PELAYANAN

Itu dia yang sudah saya bahas diatas Tentukan Ide dalam menjualnya, sangat penting memikirkan cara-cara dalam menjualnya, inget pelayanan ini no 1 buat konsumen ini sedikit masukan :
- Ramah kepada pembeli
- Berikan selalu senyuman
- Berikan kualitas usaha anda
- Berikan mereka pelayanan yang terbaik yang bisa membuat mereka jatuh cinta dengan yang anda jual.

     Mereka puas dengan kualitas dan pelanyanan anda, mereka tidak akan lari jauh –jauh dari anda.
Oke sampai sini dulu ya semoga ini bisa menjadi referensi untuk anda memulai usaha, tetap muali dengan Keyakinan, berusaha dan Berdo’a.

Semoga Bermanfaat

1 Komentar

Lebih baru Lebih lama